KUR Bank Nagari Bagaimana Syaratnya

KUR Bank Nagari Bagaimana Syaratnya

JEPANG JUARA – KUR adalah Kredit Usaha Rakyat yang biasanya ada di beberapa bank agar masyarakat sekitar merasakan dampak baik dengan memberikan modal usaha. Salah satu KUR Bank Nagari adalah contohnya.

Melalui website Bank Nagari, Kita bisa mengajukan KUR Bank Nagari dengan beberapa syarat, salah satunya adalah dengan:

KREDIT USAHA RAKYAT DENGAN POLA SYARIAH

Pembiayaan untuk individu/perseorangan atau badan usaha yang melakukan usaha yang produktif seluruh sektor ekonomi

SKIM KUR SYARIAH

Dana KUR Bank NagariĀ  jumlah KURnya sendiri berbeda beda, berikut adalah datanya:

KUR Syariah Super Mikro : Plafond sampai dengan Rp. 10jt

KUR Syariah Mikro : Plafond diatas Rp. 10jt s.d 50jt

KUR Syariah Kecil : Plafond diatas Rp. 50jt s.d Rp. 500jt

PERSYARATAN KUR Bank Nagari

Menandatangani aplikasi permohonan pembiayaan

Photo copy KTP suami/istri dan Photo copy Kartu Keluarga.

Photo copy buku nikah/cerai, bagi yang menikah/pernah menikah.

Pas photo berwarna suami/istri ukuran 4 x 6 masing-masing 2 (dua) lembar.

Photo usaha minimum 2 (dua) lembar

Surat Keterangan Usaha yang diantaranya menggambarkan keterangan lamanya usaha calon debitur berjalan.

Photo Copy bukti kepemilikan agunan

Photo copy buku tabungan di PT Bank Pembangunan Daerah Sumatera Barat.

Lolos verifikasi SIKP

Investasikan jika telah berkembang usahanya

Jika usahamu berkembang, maka jangan gunakan hanya sebagai gaya hidup, tapi investasikan agar dana yang ada saat ini bisa berkembang kedepannya.

Salah satu instrumen investasi yang sering digunakan bagi pemula adalah dengan menabung, lalu investasi ke reksadana pasar uang, obligasi, utang negara, dan saham.

Beberapa instrumen investasi itu akan menjadi pasif income yang lumayan jika dananya tidak digunakan dalam waktu yang singkat. Ingat ya, pelajari terlebih dahulu berbagai informasi terkait investasi agar cerdas dalam bertantransaksi.

Bagi yang masih pemula, bisa menggunakan reksadana di Tokopedia atau juga dengan menggunakan aplikasi reksadana yang telah disetujui oleh OJK yaitu aplikasi BIBIT dan Bareksa yang telah terkenal dalam dunia investasi untuk pemula.

Jika ingin lanjut ke saham, bisa menggunakan aplikasi Stockbit.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *